Tag: Langit Biru

Langit Biru
CERPEN, SASTRA

Langit Biru

Oleh : Rofingatun Hamidah Ilustrasi : Merry Setia Ningrum Suatu siang yang terik kau berujar padaku bahwa langit begitu indah. Mirip sekali denganku, katamu. Pipiku merona mendengar bualanmu yang begitu ambigu, menurutku. Entah arti indah seperti apa yang kau maksud. Karena setelah kutatap langit, mataku memicing. Silau. Hanya buta yang dapat aku mengerti. Sekali lagi, benakku terus saja bertanya-tanya, indah seperti apa yang kau maksud? Katamu, langit selalu saja mengingatkanmu pada diriku. Matamu selalu bersinar ketika menceritakan itu. Entah karena bias lampu neon yang menemani malam kita, atau mungkin karena sinar mentari pagi yang menerpa. Aku tak tahu pasti. Namun itu yang kutemukan tiap menatap mata bulatmu. Siang, maupun malam. Pernah sesekali aku bertanya kepadamu, "Me...